Belajar dari Film

Maaf nih lama tidak posting dikarenakan beberapa kesibukan. Kebetulan hari ini eagle lagi ronda pas buka email ehh ada email yang bagus untuk eagle bagi-bagi, tapi maaf mungkin artikel ini sudah diposting oleh rekan bloger lain ataupun yang lainnya. Sekedar sharing tidak ada salahkan ? Ini tentang KUNFU PANDA

Po , si Panda jantan, yang sehari-hari bekerja di toko mie ayahnya, memiliki impian untuk menjadi seorang pendekar Kung Fu. Tak disangka, dalam pemilihan Pendekar Naga, Po dinobatkan sebagai Pendekar Naga yangdinanti-nantikan kehadirannya untuk melindungi desa dari balas dendam Tai Lung.

Saat menonton film animasi ini, kita seperti diingatkan tentang beberapa hal:

1. The secret to be special is you have to believe you're special.

Po hampir putus asa karena tidak mampu memecahkan rahasia Kitab Naga, yang hanya berupa lembaran kosong. Wejangan dari ayahnya-lah yang akhirnya membuatnya kembali bersemangat dan memandang positif dirinya sendiri.Kalau kita berpikir diri kita adalah spesial, unik, berharga kita pun akan punya daya dorong untuk melakukan hal-hal yang spesial.Kita akan bisa, kalau kita berpikir kita bisa. Seperti kata Master Oogway, You just need to believe

2. Teruslah kejar impianmu.

Po , panda gemuk yang untuk bergerak saja susah akhirnya bisa menguasai ilmu Kung Fu. Berapa banyak dari kita yang akhirnya menyerah, gagal mencapai impian karena terhalang oleh pikiran negatif diri kita sendiri? Seperti kata Master Oogway, kemarin adalah sejarah, esok adalah misteri, saat ini adalah anugerah, makanya disebut Present hadiah. Jangan biarkan diri kita dihalangi oleh kegagalan masa lalu dan ketakutan masa depan. Ayo berjuanglah di masa sekarang yang telah dianugerahkan Tuhan padamu.

3. Kamu tidak akan bisa mengembangkan orang lain, sebelum kamu percaya dengan kemampuan orang itu, dan kemampuan dirimu sendiri.

Master ShiFu ogah-ogahan melatih Po. Ia memandang Po tidak berbakat. Kalaupun Po bisa, mana mungkin ia melatih Po dalam waktu sekejap. Kondisi ini berbalik seratus delapan puluh derajat, setelah ShiFu diyakinkan Master Oogway -gurunya- bahwa Po sungguh-sungguh adalah Pendekar Naga dan Shi Fu satu-satunya orang yang mampu melatihnya.

Sebagai guru atau orang tua, hal yang paling harus dihindari adalah memberi label bahwa anak ini tidak punya peluang untuk berubah. Sangatlah mudah bagi kita untuk menganggap orang lain tidak punya masa depan. Kesulitan juga acap kali membuat kita kehilangan percaya diri, bahwa kita masih mampu untuk membimbing mereka.

4.Tiap individu belajar dengan cara dan motivasinya sendiri.

Shi Fu akhirnya menemukan bahwa Po baru termotivasi dan bisa mengeluarkan semua kemampuannya, bila terkait dengan makanan. Po tidak bisa menjalani latihan seperti 5 murid jagoannya yang lain.

Demikian juga dengan setiap anak. Kita ingat ada 3 gaya belajar yang kombinasi ketiganya membuat setiap orang punya gaya belajar yang unik. Hal yang menjadi motivasi tiap orang juga berbeda-beda. Ketika kita memaksakan keseragaman proses belajar, dipastikan akan ada anak-anak yang dirugikan.

5. Kebanggaan berlebihan atas anak/murid/diri sendiri bisa membutakan mata kita tentang kondisi sebenarnya, bahkan bisa membawa mereka ke arah yang salah.

Master ShiFu sangat menyayangi Tai Lung, seekor macan tutul, murid pertamanya, yang ia asuh sejak bayi. Ia membentuk Tai Lung sedemikian rupa agar sesuai dengan harapannya. Memberikan impian bahwa Tai Lung
akan menjadi Pendekar Naga yang mewarisi ilmu tertinggi. Sayangnya Shi Fu tidak melihat sisi jahat dari Tai Lung dan harus membayar mahal, bahkan nyaris kehilangan nyawanya.

Seringkali kita memiliki image yang keliru tentang diri sendiri/anak/murid kita. Parahnya, ada pula yang dengan sengaja mempertebal tembok kebohongan ini dengan hanya mau mendengar informasi dan konfirmasi dari orang-orang tertentu. Baru-baru ini saya bertemu seorang ibu yang selama 14 tahun masih sibuk membohongi diri bahwa anaknya tidak autis. Ia lebih senang berkonsultasi dengan orang yang tidak ahli di bidang autistik. Mendeskreditkan pandangan ahli-ahli di bidang autistik. Dengan sengaja memilih terapis yang tidak kompeten, agar bisa disetir sesuai keinginannya. Akibatnya proses terapi 11 tahun tidak membuahkan hasil yang signifikan. Ketika kita punya image yang keliru, kita akan melangkah ke arah yang keliru.

6. Hidup memang penuh kepahitan, tapi jangan biarkan kepahitan tinggal dalam hatimu.


Setelah dikhianati oleh Tai Lung, Shi Fu tidak pernah lagi menunjukkan kebanggaan dan kasih sayang pada murid-muridnya. Sisi terburuk dari kepahitan adalah kita tidak bisa merasakan kasih sayang dan tidak bisa berbagi kasih sayang.

7. Keluarga sangatlah penting.
Di saat merasa terpuruk, Po disambut hangat oleh sang ayah. Berkat ayahnya pula Po dapat memecahkan rahasia Kitab Naga dan menjadi Pendekar nomor satu. Sudahkah kita memberi dukungan pada anggota keluarga kita?

Related Posts by Categories



14 83 comments:

Anang said...

kungfu panda palagi si po emang menggemaskan

Mr. Eagle said...

yang pastinya dijamin seru

Eucalyptus said...

Aku udah beli DVD-nya , tapi blom sempet nonton... emang lucu tuh kata orang2

Anonymous said...

Anak bunda dah nonton juga ?

Anonymous said...

I have watched this film. benar2 menggemaskan si Po itu. pesan yang terkandung dalam ceritanya juga bagus & penggarapannya ..wow, luar biasa. the furious fivenya keren bgt. susah kan membuat si ular & belalang yg digambarkan sangat jago kungfu ;)

Tokoh idolaku si master kura2 itu:

"yesterday is history, tomorrow is mistery, but today is a gift. That's why it is called: the present"

ciaaattt !!!!
;-) salam kenal.

Kristina Dian Safitry said...

aku ketinggalan zaman lagi deh,brather..hi..hi..

Mr. Eagle said...

to ayuk devi...
yup betul yuk emang lucu dan banyak pelajaran yg didapat di film ini

to bunda...
tul bunda :)

to malaikat kecil...
thanks lam kenal juga dari kingdom of heaven

to my sister...
ketinggalan apa nih sis..??

Anonymous said...

Wasuh, aku belum nonton film ini mas, kata orang2 sih lucu....

Mr. Eagle said...

yup lucu baget bro...

Anonymous said...

:)
Bhuzz sudah liat pilemnya! Te-O-Pe bgt!!!

Konyol! Tapi banyak pelajaran yang bisa dipetik...

Gak nyesel bhuzz liat tuh pilem...

Mutiara Pembelajar said...

belajar dari film memerlukan arahan orang tua...karena film pada dasarnya adalah hiburan untuk sekedar menghilangkan kelelahan sehabis belajar

XAMthone plus said...

haha mantap sekali nih ceritanya, makasih banyak gan buat infonya

Obat alami hepatitis said...

maka dari itu kita harus percaya diri, jangan sampai terombang ambing,, makasih banyak buat infonya

obat tradisional penyakit thalasemia said...

cerita'a,. mantep makasi tas info'a,..

Agen Jelly Gamat Bontang Kalimantan Timur said...

iya betul banget kita jangan hanya nonton saja tapi kita bisa mengambil hal positifnta dari fil tersebut...

obat herbal xamthone said...

bener gan salah satu yang penting dalam usaha adalah dukungan keluarga...

obat herbal stroke said...

kita harus meniru semangat pantang menyerah dari si panda nih....

obat herbal penyakit jantung said...

setiap orang belajar pasti mempunyai cara sendiri-sendiri seperti si poo ini..........

obat herbal kencing manis said...

bener gan...kita jangan sampai salah menilai...jika kita salah maka jalan kita pun akan salah...

obat herbal kanker payudara said...

sebagai seorang guru,shi fu juga bagus...karna memberi kesempatan poo untuk belajar...

Obat Alternatif Nyeri Sendi said...

wah seru juga nih gan, semoga bermanfaat yah,sukses selalu yah

obat herbal penyakit jantug said...

jika kita mau berusaha pasti kita pun akan berhasil...
itu pesan yang saya tangkep dari film ini bro..

obat herbal radang paru-paru said...

seru nih gan film nya...
banyak pesan-pesan moral yang bagus di dalam nya..

obat herbal darah tinggi said...

pantang menyerah adalah kunci untuk merai suatu keberhasilan...

Obat Alami Radang Paru-Paru said...

lanjutkan panda mu sekeras apapun itu harus di lawan

vie said...

lucu bgt . . .
mksh infonya . . .

obat herbal said...

kalau saya juga mengambil peljaran dari Film Naruto, dengan karakteristik pantang menyerah dan yakin dengan kemampuannya sendiri..

Alya Hanie said...

kita wajib
menteladani mkna dr film trsb
smngat kegigihan dan bangkit d saat mngalami kegagalan adl bumbu-bumbu untk merai kesuksesan,,,,

Agen XAMthone Plus Jakarta pusat said...

waduh saya lom nonton tuh film kungfu panda.

obat herbal penyakit diabetes said...

saya blm pernah nontn nie flim

cara pemesanan jus manggis said...

banyak nilai2 yg bisa kita ambil dari sebuah film

obat penyakit demam berdarah said...

mengambil sisi possitip adalah hal yang baik

obat penyakit diabetes said...

sungguh postingan yang bagus dan bermanfaat dari film memang harus di ambil hal fositipnya y gan

film gratis said...

film kungfu panda emang seru n kocak...but inspired bangets..

Paket Umroh Plus Tour Wisata Muslim said...

yap betul banget selalu ada pelajaran yg bisa diambil dari film yg bermutu :)

Pencegahan Asam Urat said...

Tips yang cerdas cuma di Wibesite ini banyak kumpulan Artikel bagus. harus dicoba. salam sukses

Penyebab Asam Urat said...

Amazing artikel, Infonya bagus banyak mengandung Tips dan Pesan yang bermutu. salam sukses

penyebab penyakit asam urat said...

Cemerlang Postingan dan Infonya.boleh dicoba. ditunggu info berikutnya. Terimaksih

penyebab asam urat tinggi said...

cemerlang Postingan dan Infonya.boleh dicoba. ditunggu info berikutnya. Terimaksih

makanan penyebab asam urat said...

Saya menemukan Artikel hebat di wibesite ini jadi ingin coba Tipsnya. Semoga berhasil

penyebab penyakit asam urat said...

Artikel Menarik terutama Infonya, boleh dicoba. Salam sukses

asam urat dan pengobatannya said...

Saya senang setelah membaca Tips dan Artikelnya, harus dicoba.Semoga berhasil

Penyembuhan Asam Urat said...

Info dan Tulisannya Amazing, boeh dicoba. Sukses selalu

Asam Urat Tinggi said...

Tipsnya sangat Infomatif, wajib dicoba salam sukses

cara penyembuhan asam urat said...

Terimakasih Banyak Tips dan Artikelnya, boleh dicoba. Salam sukses

Sakit Asam Urat said...

Terimakasih Artikelnya bermanfaat dan Infonya menambah Ilmu pengetahuan. Harus dicoba. Semoga berhasil

Penyebab Sakit Asam Urat said...

setelah saya mencari cari di beberapa Wibesite , saya menemukan Artikel yang Bagus dan bermanfaat. Patut di coba, sukses selalu

Sakit Asam Urat said...

Saat membaca Artikel dan Tipsnya yang benar benar menarik. Jadi ingin mencoba. Salam sukses selalu

ciri-ciri sakit asam urat said...

cemerlang Postingan dan Infonya.boleh dicoba. ditunggu info berikutnya. Terimaksih

gejala asma said...

Saya senang membaca Info dan Artikel yang di buat di Wibesite ini. Patut dicoba. Salam Sukses selalu.

Pencegahan Penyakit Asma said...

Menarik, sangat Menarik Artikel dan Tipsnya. boleh dicoba. salam sukses

obat asma said...

cemerlang Postingan dan Infonya.boleh dicoba. ditunggu info berikutnya. Terimaksih

Asma said...

Postingan yang sangat Hebat, Tips boleh dicoba.salam sukses

penyakit asma said...

Artikel yang bermanfaat dan berguna, wajib di coba. sukses selalu

Penyakit Asma said...

Ilmu yang sangat Hebat, boleh dicoba Artikel dan Tipsnya. Semoga berhasil

Pengobatan Penyakit Asma said...

Artikel yang benar benar sangat infomantif dan Kreatif. boleh dicoba, sukses selalu

Terapi Asma Akut said...

setelah saya mencari cari di beberapa Wibesite , saya menemukan Artikel yang Bagus dan bermanfaat. Patut di coba, sukses selalu

Batu Empedu said...

Terimaksih untuk info yang sangat efektif, boleh dicoba.

Askep Batu Empedu said...

Terimaksih untuk Info yang sangat Amazing, boleh dicoba.

Fakta dan Penyebab Batu Empedu said...

saran yang sangat bermutu dan amazingp, boleh di coba tipsnya. Salam sejahtera

Obat Batu Empedu said...

Sebanyak saya membaca Artikel,baru kali ini saya menemukan Artikel yang Amazing. boleh di coba. Terimaksih

Cara Tradisional Mengobati Batu Empedu said...

Saran yang bagus. Mungkin sebagian dari kita juga sudah mempraktekkannya. Makasih infonya

hendri prastio said...


Ekiosku.com Jual Beli Online Aman Menyenangkan
Commonwealth Life Perusahaan Asuransi Jiwa Terbaik Indonesia

tour muslim 2013 said...

subhanaallah... jadi malu pada diri sendiri klo baca artikel ini. diri kita sendiri yang mampu menjadikan lebih berarti... semangat berjuang !!

obat tradisional insomnia said...

keluarga memnag segala dan selau da setiap kita membutuhkan

xamthone said...

no 1 andalkan ALLAH kita....

Advertising agencies said...

I am very glad to see you overbearing and nice blogs on the sites i am read it and thanks for the owner of the site.

agen sbobet said...

wah bener" memotivasi gan. nice artikel

taruhan bola online said...

keren banget. sangat memotivasi. poting terus gan....

Media buying houses said...

I just love how you write. Reading your blog for me is like sitting down and having a conversation with you. You always make me smile and you have a way with words. …

agen sbobet said...

banyak juga ternyata pelajaran yg bisa didapat :). nice to share ;)

Advertising agencies said...

Thanks for sharing such an interesting post with us. You have made some valuable points which are very useful for all readers.

airport pickup w2 said...

It will be very constructive in regular part of life. I hooked up with your precious work here it’s driving me crazy. I am hoping the same best work from you in the future as well.

southend to w2 said...

The post is written in a very good manner and it entails many useful information for me. I am happy to find your distinguished way of writing the post. Now you make it easy for me to understand and implement the concept.

Unknown said...

i read the article its a nice article its have lot of information thanks author for the nice article.
pakistani matrimony | pakistani matrimonial | pakistani matrimonial sites

Best advertising agency in Pakistan said...

I adore your blog because I never know what I am getting into when I open a new post. You do a great Job, Quality content always have a dash of personal life. Keep up the great blogging and! Good luck with your new project ...
Office furniture catalogue , Buy furniture online

Unknown said...

This site is awesome. My spouse and i constantly come across a new challenge & diverse in this article.cab w2|minicabs in w2

Unknown said...

I like this article very much because it is technical and very much useful for me to gather more knowledge. Good ..w2 minicabs|stansted to w2|taxis in w2

intantatawarna said...

hihi unyukk
aku suka sama kungfu panda :3

sewa mobil di surabaya said...

thanks infonya gan

cara memperbesar penis said...

Extender jilq adalah metode terbaik untuk memperbesar dan memperpanjang penis.
serta menjadikan penis tahan lama ketika berhubungan sex.

info lengkap kunjungi:
www.extenderjilq.com

US News said...

Youre so awesome, man! I cant believe I missed this weblog for so lengthy. Its just wonderful stuff all round. Your design, man...too incredible! I cant wait to read what youve got next. I really like every little thing that youre saying and want a lot more, more, Much more! Keep this up, man! Its just too very good.

Sewa Apartemen Jakarta said...

Film kungfu Panda memang banyak sarat makna. Bagus untuk ditonton oleh anak-anak dan dewasa. Jika tidak dapat menonton di DVD ataupun bioskop, dapat sewa film tersebut di tempat rental film resmi bukan yang bajakan.

Post a Comment

Thanks For Comment

Design by Kingdom of Heaven